PAPAJI Forum
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.

sistem bobot tubuh untuk tandingan diarena

3 posters

Go down

sistem bobot tubuh untuk tandingan diarena Empty sistem bobot tubuh untuk tandingan diarena

Post  Boyka 19 Sun 22 Mar 2015, 17:22

bermula dari hobi saya yang memang pada dasarnya menyukai pertarungan sedari kecil apapun saya adu..dari jaman sekolah sd hobi main ikan cupang sampai kuliah, dahulu ikan cupang diadu berdasar cari gandeng dengan ngetrek musuh dari kepala. panjang badan dan tebal tubuh, ring gigi, dll. tapi yg sekarang saya perhatikan tanding ikan cupang lebih didasari bobot dari timbangan digital jadi akan lebih fair menurut saya.

konsep tandingan dan gandeng ayam yang bersifat mengandalkan rabaan dan penglihatan secara visual apakah akan begeser seiring maraknya penggunaan bobot tubuh untuk acuan diarena seperti halnya dunia ikan cupang laga?

apakah hal ini akan berlaku pada ayam laga di arena baik pinggiran,dibawah puun bambu. tngah, unadangan atau kalangan atas?
karena saya pikir agak lucu jika adu ayam kita kmana2 akan membawa timbangan, nanti diktawain sama mbah2 yang sudah lama berkecimpung di arena.

nanti malah diginiin " le kon lapo gowo timbangan gawe pitik, arep didol kiloan tah kekeke?"
Boyka 19
Boyka 19
Kolonel
Kolonel

Jumlah posting : 834
Join date : 21.11.12
Age : 35
Lokasi : Surabaya

Kembali Ke Atas Go down

sistem bobot tubuh untuk tandingan diarena Empty Re: sistem bobot tubuh untuk tandingan diarena

Post  Cecep Karawang Sun 22 Mar 2015, 18:18

Idealnya ditimbang jadi lebih fair...kalangan mestinya menyediakan alat timbangnya, msg2 penghoby juga ga ada salahnya punya timbangan, klo abis ngabar ternyata ayam kurang bagus/ga kepake langsung dikilo dan dibayarin aja Mas Very Happy
Salam Guyub
Cecep Karawang
Cecep Karawang
Kapten
Kapten

Jumlah posting : 332
Join date : 19.11.13
Age : 54
Lokasi : Karawang

Kembali Ke Atas Go down

sistem bobot tubuh untuk tandingan diarena Empty Re: sistem bobot tubuh untuk tandingan diarena

Post  dikdoonk Sun 22 Mar 2015, 19:22

[quote=

nanti malah diginiin " le kon lapo gowo timbangan gawe pitik, arep didol kiloan tah kekeke?"[/quote]

lho heh..... lho heh....

klo yg saya tunggu infonya adl "apakah sudah ada rumus yg baku untuk menentukan berat ideal pada seekor ayam jika diukur dengan berat ayam...??"

klo pada manusia untuk menentukan berat ideal adl dengan mengukur tinggi badan terlebih dahulu baru menentukan berat idealnya.
Apakah ini sama pada ayam...??
karena sering sy jumpai rekan yg mencantumkan berat badan ayamnya, namun tidak mencantumkan tingginya dan lg sudah diberi keterangan ayam kegemukan/kurusan.

lalu dalam hal gandengan fairkah jika berat timbangan sama namun tingginya berbeda, walaupun ayam yg kalah tinggi blm tentu kalah.
karna jg pernah sy jumpai botoh bilang "kalah karena kalah tinggi, coba klo tingginya sama minimal pasti drow."

mohon pencerahan rekan-rekan, maklum dari kalang sor pring (bawah pohon bambow) & ilmu masih tipis......
dikdoonk
dikdoonk
Sersan
Sersan

Jumlah posting : 91
Join date : 23.03.13
Age : 41
Lokasi : Bekasi 081282116659

Kembali Ke Atas Go down

sistem bobot tubuh untuk tandingan diarena Empty Re: sistem bobot tubuh untuk tandingan diarena

Post  Boyka 19 Sun 22 Mar 2015, 22:06

dikdoonk wrote:[quote=

nanti malah diginiin " le kon lapo gowo timbangan gawe pitik, arep didol kiloan tah kekeke?"

lho heh..... lho heh....

klo yg saya tunggu infonya adl "apakah sudah ada rumus yg baku untuk menentukan berat ideal pada seekor ayam jika diukur dengan berat ayam...??"

klo pada manusia untuk menentukan berat ideal  adl dengan mengukur tinggi badan terlebih dahulu baru menentukan berat idealnya.
Apakah ini sama pada ayam...??
karena sering sy jumpai rekan yg mencantumkan berat badan ayamnya, namun tidak mencantumkan tingginya dan lg sudah diberi keterangan ayam kegemukan/kurusan.

lalu dalam hal gandengan fairkah jika berat timbangan sama namun tingginya berbeda, walaupun ayam yg kalah tinggi blm tentu kalah.
karna jg pernah sy jumpai botoh bilang "kalah karena kalah tinggi, coba klo tingginya sama minimal pasti drow."

mohon pencerahan rekan-rekan, maklum dari kalang sor pring (bawah pohon bambow) & ilmu masih tipis......[/quote]

kalo berat ideal dengan ukuran tubuh saya kurang tahu juga om.
ini mungkin membantu njenengan. dikutip dari para senior.

cak nur quote
6,5 : satu tekapan (jempol ketemu jempol) atau lebih
7 : satu tekapan kurang 1 jari
7,5 : satu tekapan kurang 2 jari
8 : satu tekapan kurang 3-4 jari
(note : ukuran ditinjau dari keliling pinggang)

dari pakde hendro

Hendro wrote:
kira2 aja :
uk 6 = 2,8 - 2,9 kg
uk 6,5 = 3 - 3,1 kg
uk 7 = 3,2 - 3,3 kg
uk 7,5 = 3,4 - 3,5 kg
uk 8 = 3,6 - 3,7 kg
uk 8,5 = 3,7 - 3,8 kg
uk 9 = 3,9 - 4 kg

Menandingkan ayam untuk latihan /kontes atau diadu diarena ada perbedaan dalam strateginya....kalo sekedar latihan atau kontes yang ditutup taji maka perbedaan tinggi, umur.otot dan panjang taji tidak terlalu merisaukan yang terpenting ayam kita tidak kalah disemua aspek tetapi kalo untuk duadu diarena memang kita tidak boleh hanya sekedar mengacu pada berat badan perlu juga dipertimbangkan faktor tinggi badan, otot, panjang taji dan prediksi tipikal permainan lawan....ayam dengan berat yang sama tetapi berbeda umur/ototnya maka sangat signifikan pengaruhnya terhadap efek menerima pukulan lawan pun demikian ayam dengan taji lebih panjang akan sangat diuntungkan jika tandingan menang tinggi sekalipun berat sama....jadi berat hanya salah satu faktor dalam menentukan tandingan tetapi masih juga disertai faktor lain yaitu umur ayam, kekencangan/kekerasan otot, panjang pendek taji dan feeling kita dalam memilih lawan.....salam Very Happy

jadi brapakah tinggi ayam sesuai ukuran?
hahahaha....

ini dari om ary aditya
Administrator wrote:
 
Dgn berat yg sama, kalau salah satu lebih tinggi, maka satunya lagi pasti lebih besar pinggangnya.
Dgn berat yg sama, bila salah satu lebih berotot dan 'kental', satunya lagi pasti lebih 'gendut'.
Kalau mas Fahrudin biasa menimbang ayam, nanti akan mengerti sendiri.

Sy setuju juga dgn yg dikatakan mas Hendro. Kalau sudah di arena aduan, berat badan bukan jadi faktor utama. Tua/muda, jalu, dan feeling sangat berperan.
Tapi kalau sy pribadi, ketika tanding pilih musuh, yg pertama sy rasakan adlh, lebih berat ayam sy atau musuh...??
Secara teori, ayam yg lebih berat seharusnya memiliki pukulan yg lebih keras.

ada tambahan lagi om.
aturan dari kompetisi TICCDAyang ditetapkan menjadi aturan Asia?
aturan mainnya adalah sebagai berikut :
1. Pendaftaran meliputi data umum, keturunan dan berat badan.
2. Seleksi untuk kompetisi dengan mencarikan lawan yang sebanding sesuai tinggi dan berat badan.
3. Taji harus dibungkus oleh penutup yang ditetapkan TICCDA.
4. Memperbaiki paruh dan sayap dilakukan sebelum kontes.
5. Kontes dilakukan dalam 5 babak dan masing-masing berlangsung 10 menit dengan masa istirahat 2 menit.
6. Ketika masa istirharat ayam harus dipegang oleh pembantu sudut dengan fasilitas yang direkomendasikan TICCDA.
7. Luka mengelupas di kepala atau menjahit kelopak mata dilarang.
8. Penggunaan berbagai macam obet-obatan atau bahan kimia dilarang.
9. Peralatan yang digunakan untuk ayam aduan harus netral seperti air, pembalut taji dan lainnya.
10. System penjurian salah satu sebagai pemenang.
a. Kontestan dinyatakan kalah bila lari meninggalkan arena, tidak dapat berdiri tegak atau tidak bias dalam posisi
bertarung hingga tiga kali hitungan. Bias juga jika ayam tersebut berteriak keok.
b. Juri bisa menghentikan pertarungan (RSC) jka terjadi cedera serius pada ayam seperti paruh patah,
pendarahan terus menerus, kebutaan, bengkak dan lainnya. Pemilik bias menarik ayamnya dari arena dan
menyerah.
c. Penilaian dilakukan oleh tiga juri yang berada di tiga sudut. Penjurian dilakukan secara komputerisasi

sumber : https://papaji.forumid.net/t2812-ukuran-ayam
http://ayambangkokemas.blogspot.com/2012/02/kompetisi-sabung-ayam-internasional.html
Boyka 19
Boyka 19
Kolonel
Kolonel

Jumlah posting : 834
Join date : 21.11.12
Age : 35
Lokasi : Surabaya

Kembali Ke Atas Go down

sistem bobot tubuh untuk tandingan diarena Empty Re: sistem bobot tubuh untuk tandingan diarena

Post  Boyka 19 Sun 22 Mar 2015, 22:09

maap om sepertinya saya kebanyakan teori.
soalnya saya ga berani kekalangan paling2 abar gembira doang sama tetangga, itu juga kalo saya lagi pulang kampung. hehe....
Boyka 19
Boyka 19
Kolonel
Kolonel

Jumlah posting : 834
Join date : 21.11.12
Age : 35
Lokasi : Surabaya

Kembali Ke Atas Go down

sistem bobot tubuh untuk tandingan diarena Empty Re: sistem bobot tubuh untuk tandingan diarena

Post  dikdoonk Mon 23 Mar 2015, 13:26

Boyka 19 wrote:maap om sepertinya saya kebanyakan teori.
soalnya saya ga berani kekalangan paling2 abar gembira doang sama tetangga, itu juga kalo saya lagi pulang kampung. hehe....

Mantaaaffff... ulasanya.
sy temukan jg di sini om ;
https://papaji.forumid.net/t757-ukuran-ayam?highlight=ukuran
asal muasal timbangan.
dikdoonk
dikdoonk
Sersan
Sersan

Jumlah posting : 91
Join date : 23.03.13
Age : 41
Lokasi : Bekasi 081282116659

Kembali Ke Atas Go down

sistem bobot tubuh untuk tandingan diarena Empty Re: sistem bobot tubuh untuk tandingan diarena

Post  Sponsored content


Sponsored content


Kembali Ke Atas Go down

Kembali Ke Atas

- Similar topics

 
Permissions in this forum:
Anda tidak dapat menjawab topik