Berak Darah (Koksidiosis)
+3
Vadjars
aw budiman
juragan_rabay
7 posters
Halaman 1 dari 1
Berak Darah (Koksidiosis)
Bukan tetelo yang melanda kandang Kami.
Tapi virus Koksidiosis, yang menyerang anak ayam umur 1-2 bulan.
gejala yang tampak yaitu jika di perhatikan, kotorannya bercampur darah, atau ada darahnya.
virus ini menghajar bagian usus sehingga usus terluka (luka dalam)
dalam jangka waktu kurang dari 24 jam, anak ayam yang terkena virus ini akan langsung koit.
di kandang Gading Farm, ada anakan jumlahnya 30 ekor, di babat 20 ekor oleh virus ini dan sisa 10 ekor, yang saya pribadi kelabakan mengusir virus ini dari kandang.
alhasil 10 ekor selamat dengan membersihkan kandang dan menyemprot dengan cairan antioksidan.
dan kandang anak ayam di taburi obat, yang obatnya sendiri sy lupa namanya karena di rekomendasi oleh tukang jual pakan ayam terdekat.
obatnya pun saya berikan di air minum dan pakannya.
alhamdulillah 10 ekor selamat sentosa.
virus ini tidak menghajar ayam2 yang sudah di atas umur 2 bulanan.
jadi stok petarung masih terjaga
ini dia salah satu dari jenazah ayam ku yang sekarang telah tiada.
Akhir tahun ini membuat kita waspada akan serangan2 virus atau penyakit pada ayam.
Saran dari saya, bersihkanlah kotoran ayam di kandang dan wilayah kandang agar tidak terserang penyakit atau virus.
kandang saya setiap hari di bersihkan, setelah insiden ini.
musim hujan rawan penyakit, sering2lah berikan air, jangan sampai kosong.
dan pakan harus terjaga.
untuk lebih detailnya saya membaca referensi dari sini :
demikian sharing dari saya.
semoga bermanfaat.
Tapi virus Koksidiosis, yang menyerang anak ayam umur 1-2 bulan.
gejala yang tampak yaitu jika di perhatikan, kotorannya bercampur darah, atau ada darahnya.
virus ini menghajar bagian usus sehingga usus terluka (luka dalam)
dalam jangka waktu kurang dari 24 jam, anak ayam yang terkena virus ini akan langsung koit.
di kandang Gading Farm, ada anakan jumlahnya 30 ekor, di babat 20 ekor oleh virus ini dan sisa 10 ekor, yang saya pribadi kelabakan mengusir virus ini dari kandang.
alhasil 10 ekor selamat dengan membersihkan kandang dan menyemprot dengan cairan antioksidan.
dan kandang anak ayam di taburi obat, yang obatnya sendiri sy lupa namanya karena di rekomendasi oleh tukang jual pakan ayam terdekat.
obatnya pun saya berikan di air minum dan pakannya.
alhamdulillah 10 ekor selamat sentosa.
virus ini tidak menghajar ayam2 yang sudah di atas umur 2 bulanan.
jadi stok petarung masih terjaga
ini dia salah satu dari jenazah ayam ku yang sekarang telah tiada.
ente bisa lihat sendiri bos, itu ada kotorannya berwarna putih dan bercampur dengan darah yang kental.
detik2 jenazah mau di makamkan.
inilah sodara2nya yang selamat dari wabah virus koksidiosis.
Akhir tahun ini membuat kita waspada akan serangan2 virus atau penyakit pada ayam.
Saran dari saya, bersihkanlah kotoran ayam di kandang dan wilayah kandang agar tidak terserang penyakit atau virus.
kandang saya setiap hari di bersihkan, setelah insiden ini.
musim hujan rawan penyakit, sering2lah berikan air, jangan sampai kosong.
dan pakan harus terjaga.
untuk lebih detailnya saya membaca referensi dari sini :
- Code:
http://info.medion.co.id/index.php/artikel/broiler/penyakit/koksidiosis-a-ne
demikian sharing dari saya.
semoga bermanfaat.
juragan_rabay- Registered Sellers
- Jumlah posting : 360
Join date : 26.09.14
Re: Berak Darah (Koksidiosis)
Informasii yang sangat berharga kang, semoga ternakan kita
sehat dan selamat dari wabah
Salam guyub
sehat dan selamat dari wabah
Salam guyub
aw budiman- Kapten
- Jumlah posting : 380
Join date : 22.04.14
Lokasi : Bandung
Re: Berak Darah (Koksidiosis)
udah coba d kasih colibact [pt.sanbe farma] p blm?juragan_rabay wrote:Bukan tetelo yang melanda kandang Kami.
Tapi virus Koksidiosis, yang menyerang anak ayam umur 1-2 bulan.
gejala yang tampak yaitu jika di perhatikan, kotorannya bercampur darah, atau ada darahnya.
virus ini menghajar bagian usus sehingga usus terluka (luka dalam)
dalam jangka waktu kurang dari 24 jam, anak ayam yang terkena virus ini akan langsung koit.
di kandang Gading Farm, ada anakan jumlahnya 30 ekor, di babat 20 ekor oleh virus ini dan sisa 10 ekor, yang saya pribadi kelabakan mengusir virus ini dari kandang.
alhasil 10 ekor selamat dengan membersihkan kandang dan menyemprot dengan cairan antioksidan.
dan kandang anak ayam di taburi obat, yang obatnya sendiri sy lupa namanya karena di rekomendasi oleh tukang jual pakan ayam terdekat.
obatnya pun saya berikan di air minum dan pakannya.
alhamdulillah 10 ekor selamat sentosa.
virus ini tidak menghajar ayam2 yang sudah di atas umur 2 bulanan.
jadi stok petarung masih terjaga
ini dia salah satu dari jenazah ayam ku yang sekarang telah tiada.
ente bisa lihat sendiri bos, itu ada kotorannya berwarna putih dan bercampur dengan darah yang kental.
detik2 jenazah mau di makamkan.
inilah sodara2nya yang selamat dari wabah virus koksidiosis.
Akhir tahun ini membuat kita waspada akan serangan2 virus atau penyakit pada ayam.
Saran dari saya, bersihkanlah kotoran ayam di kandang dan wilayah kandang agar tidak terserang penyakit atau virus.
kandang saya setiap hari di bersihkan, setelah insiden ini.
musim hujan rawan penyakit, sering2lah berikan air, jangan sampai kosong.
dan pakan harus terjaga.
untuk lebih detailnya saya membaca referensi dari sini :saya pahami dan lakukan apa yang disarankan.
- Code:
http://info.medion.co.id/index.php/artikel/broiler/penyakit/koksidiosis-a-ne
demikian sharing dari saya.
semoga bermanfaat.
Vadjars- Sersan
- Jumlah posting : 115
Join date : 18.03.14
Age : 31
Lokasi : kebasen banyumas
Re: Berak Darah (Koksidiosis)
aw budiman wrote:Informasii yang sangat berharga kang, semoga ternakan kita
sehat dan selamat dari wabah
Salam guyub
salam guyub juga kang...
Terima kasih...
juragan_rabay- Registered Sellers
- Jumlah posting : 360
Join date : 26.09.14
Re: Berak Darah (Koksidiosis)
Vadjars wrote:udah coba d kasih colibact [pt.sanbe farma] p blm?juragan_rabay wrote:Bukan tetelo yang melanda kandang Kami.
Tapi virus Koksidiosis, yang menyerang anak ayam umur 1-2 bulan.
gejala yang tampak yaitu jika di perhatikan, kotorannya bercampur darah, atau ada darahnya.
virus ini menghajar bagian usus sehingga usus terluka (luka dalam)
dalam jangka waktu kurang dari 24 jam, anak ayam yang terkena virus ini akan langsung koit.
di kandang Gading Farm, ada anakan jumlahnya 30 ekor, di babat 20 ekor oleh virus ini dan sisa 10 ekor, yang saya pribadi kelabakan mengusir virus ini dari kandang.
alhasil 10 ekor selamat dengan membersihkan kandang dan menyemprot dengan cairan antioksidan.
dan kandang anak ayam di taburi obat, yang obatnya sendiri sy lupa namanya karena di rekomendasi oleh tukang jual pakan ayam terdekat.
obatnya pun saya berikan di air minum dan pakannya.
alhamdulillah 10 ekor selamat sentosa.
virus ini tidak menghajar ayam2 yang sudah di atas umur 2 bulanan.
jadi stok petarung masih terjaga
ini dia salah satu dari jenazah ayam ku yang sekarang telah tiada.
ente bisa lihat sendiri bos, itu ada kotorannya berwarna putih dan bercampur dengan darah yang kental.
detik2 jenazah mau di makamkan.
inilah sodara2nya yang selamat dari wabah virus koksidiosis.
Akhir tahun ini membuat kita waspada akan serangan2 virus atau penyakit pada ayam.
Saran dari saya, bersihkanlah kotoran ayam di kandang dan wilayah kandang agar tidak terserang penyakit atau virus.
kandang saya setiap hari di bersihkan, setelah insiden ini.
musim hujan rawan penyakit, sering2lah berikan air, jangan sampai kosong.
dan pakan harus terjaga.
untuk lebih detailnya saya membaca referensi dari sini :saya pahami dan lakukan apa yang disarankan.
- Code:
http://info.medion.co.id/index.php/artikel/broiler/penyakit/koksidiosis-a-ne
demikian sharing dari saya.
semoga bermanfaat.
belum pernah coba, tapi di kasih obat yang beli dari penjual pakan manjur sehat wal afiat sekarang mah
juragan_rabay- Registered Sellers
- Jumlah posting : 360
Join date : 26.09.14
Re: Berak Darah (Koksidiosis)
Paling sedih & bingung kalo ayam di kandang terserang penyakit....Kalo saya baca penyebabnya bukan virus tapi protozoa ya mas? kalo belum telat kemungkinan masih bisa diobati......semoga serangan penyakit di kandangnya segera teratasi mas....
kukuh- Sersan
- Jumlah posting : 174
Join date : 03.02.12
Lokasi : Sukatani, Cimanggis depok Jabar
Re: Berak Darah (Koksidiosis)
kukuh wrote:Paling sedih & bingung kalo ayam di kandang terserang penyakit....Kalo saya baca penyebabnya bukan virus tapi protozoa ya mas? kalo belum telat kemungkinan masih bisa diobati......semoga serangan penyakit di kandangnya segera teratasi mas....
Betuk Pak..protozoa...malah saya py pengalaman ayam umur 8bulan, kena berak darah, untuk gejala cepat ketahuan dan segera tak kasih antiprotozoa nya tiap 8jam, dlm 2hari membaik dan makanan yang pertama tak kasih kmd adl pakan doc(stater) yang lembut disaluran cerna dan ada antiberakdarahnya. Tidak spt serangan virus yg relatif kita gbs apa2 lg selain terapi supportif sj,klo serangan bakteri dan protozoa kita msh bs berharap banyak akan kesembuhan dg pemberian obat yang tepat.
Jack Sparow- Kapten
- Jumlah posting : 273
Join date : 18.06.14
Lokasi : Jl. Wadaslintang arah wonosobo
Berak Darah
Kolera Om,
Beri obat kolera di Poultryshop (jenisnya banyak, namanya lupa ,coclidi...apa gitu), dan yang ada kandungan vitamin K (biar darahnya mampet).
Biar efektif, Bersih kandang, tempat pakan dan minum dengan Desinfektan, Beri obat oral (biasanya campur minum) berikan 3 hari berturut turut sesuai dosis , Hentikan sehari (jeda) , berikan lagi 3 Hari berturut turut....Finish,
Penyakit kolera dalam tubuh ayam Bablas angine...
Beri obat kolera di Poultryshop (jenisnya banyak, namanya lupa ,coclidi...apa gitu), dan yang ada kandungan vitamin K (biar darahnya mampet).
Biar efektif, Bersih kandang, tempat pakan dan minum dengan Desinfektan, Beri obat oral (biasanya campur minum) berikan 3 hari berturut turut sesuai dosis , Hentikan sehari (jeda) , berikan lagi 3 Hari berturut turut....Finish,
Penyakit kolera dalam tubuh ayam Bablas angine...
tetep.teges- Kapten
- Jumlah posting : 466
Join date : 05.10.11
Age : 48
Lokasi : Semarang
Anti Cocy
Sama Bang, 2 minggu kemarin anakan ayam saya dari 9 ekor mati 6. Kena berak kapur+berak darah...tak obati pake anti cocy...tp terlambat kondisi ayam sudah sangat lemah,sisa 3 yg bertahan Akhirnya nekad tak inject Vet Strep sekitar 0,1-0,2 ml...hehe...sempat OD juga,sempoyongan kaya orang mabok...tp sembuh dengan cepat. Jangan ditiru..berbahaya...
jatmiko- kopral
- Jumlah posting : 19
Join date : 06.01.14
Age : 39
Lokasi : Cilacap
Similar topics
» share pengalaman sakit nglemporok,lemas n indikasi kolera
» berak darah
» Help...berak ayam ada gumpalan darah
» Kotoran keras dan Berak darah
» berak hijau
» berak darah
» Help...berak ayam ada gumpalan darah
» Kotoran keras dan Berak darah
» berak hijau
Halaman 1 dari 1
Permissions in this forum:
Anda tidak dapat menjawab topik