PAPAJI Forum
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.

Penyakit Marek "pengobatan dan vaksinnya" ?

+3
63N10 boement
sant
andrioke
7 posters

Go down

Penyakit Marek "pengobatan dan vaksinnya" ? Empty Penyakit Marek "pengobatan dan vaksinnya" ?

Post  andrioke Thu 03 Apr 2014, 09:15

Dear papaji

Mau bertanya bagaimana mengobati penyakit marek untuk ayam yang telah terlanjur terkena ? lalu apakah ada vaksinnya ? saya sudah tanya beberapa poultryshop mereka tidak menyediakan vaksin untuk penyakit marek.

Ciri penyakit yang menyerang ayam saya di kandang terindikasi marek .

Ciri :- mata ayam masih terlihat segar ( tidak ada tanda tanda ngantuk).
- Ayam diare (berak putih atau hijau)
- Muka pucat
- tapi masih mampu makan sendiri (nafsu makan lumayan bagus)
- Badan sangat kurus seperti ayam yang kekurangan cairan.
- Untuk kasus tertentu ada yang sampai lumpuh.
- masa inkubasi cukup lama (awal terserang terkadang tidak seperti sakit)
- Tidak mempan menggunakan antibiotik.
- Pernah saya menyembelih ayam yang terkena penyakit tersebut, hati dan ampelanya membengkak, dan ada seperti tumor di jaringan ususnya
- Untuk kasus yang berhasil sembuh ayam tidak akan bisa dipakai kembali karena struktur berdirinya saja sudah tidak benar, terkadang juga keluar benjolan - benjolan kecil di wajah ayam tersebut.

Mohon sharing teman teman papaji yang pernah menangani penyakit seperti itu ? atau info di mana saya bisa mendapatkan vaksin untuk penyakit tersebut (marek)...

Terima kasih.
andrioke
andrioke
Kapten
Kapten

Jumlah posting : 291
Join date : 09.09.11
Lokasi : Pamulang. Tangsel

Kembali Ke Atas Go down

Penyakit Marek "pengobatan dan vaksinnya" ? Empty Re: Penyakit Marek "pengobatan dan vaksinnya" ?

Post  sant Fri 04 Apr 2014, 21:53

vaksin marek itu ada. Mungkin harganya yang mahal poultry tidak menyediakan. kalau tidak salah 1 vial minimal untuk 500 ekor ayam dan berbentuk cairan putih sebab jenis inaktif.
kalau ayam kena marek lebih baik afkir saja....  Smile 

sant
Sersan
Sersan

Jumlah posting : 174
Join date : 16.01.12

Kembali Ke Atas Go down

Penyakit Marek "pengobatan dan vaksinnya" ? Empty Re: Penyakit Marek "pengobatan dan vaksinnya" ?

Post  63N10 boement Sat 05 Apr 2014, 16:38

sant wrote:vaksin marek itu ada. Mungkin harganya yang mahal poultry tidak menyediakan. kalau tidak salah 1 vial minimal untuk 500 ekor ayam dan berbentuk cairan putih sebab jenis inaktif.
kalau ayam kena marek lebih baik afkir saja....  Smile 

 bounce   bounce   bounce 

 study 

 study 

 study 
63N10 boement
63N10 boement
Sersan
Sersan

Jumlah posting : 125
Join date : 17.02.14
Lokasi : Sokka Kebumen

Kembali Ke Atas Go down

Penyakit Marek "pengobatan dan vaksinnya" ? Empty Re: Penyakit Marek "pengobatan dan vaksinnya" ?

Post  GENTHA Tue 08 Apr 2014, 17:22

Kalo kna marek susah bang, anak siliwangi sy dr JPF jg harus berakhir d kuali krn marek Crying or Very sad Crying or Very sad
GENTHA
GENTHA
Sersan
Sersan

Jumlah posting : 144
Join date : 19.01.11
Lokasi : leter E

Kembali Ke Atas Go down

Penyakit Marek "pengobatan dan vaksinnya" ? Empty Re: Penyakit Marek "pengobatan dan vaksinnya" ?

Post  andrioke Thu 10 Apr 2014, 09:27

GENTHA wrote:Kalo kna marek susah bang, anak siliwangi sy dr JPF jg harus berakhir d kuali krn marek Crying or Very sad Crying or Very sad

waduh nasibnya mas gentha sama dengan saya, dua ekor ayam dari JPF juga tumbang kena marek... Nyari vaksinnya sulit...  Sad Sad Sad 
andrioke
andrioke
Kapten
Kapten

Jumlah posting : 291
Join date : 09.09.11
Lokasi : Pamulang. Tangsel

Kembali Ke Atas Go down

Penyakit Marek "pengobatan dan vaksinnya" ? Empty Re: Penyakit Marek "pengobatan dan vaksinnya" ?

Post  hadi_ Fri 15 Jan 2016, 09:54

bounce bounce bounce
siapa tau ada yang tau pengobatan penyakit Marek..
di kandang ada 2 ekor yang indikasinya Marek
hadi_
hadi_
Kapten
Kapten

Jumlah posting : 497
Join date : 02.11.12
Lokasi : Tangerang

Kembali Ke Atas Go down

Penyakit Marek "pengobatan dan vaksinnya" ? Empty Re: Penyakit Marek "pengobatan dan vaksinnya" ?

Post  hamsyah nur Fri 15 Jan 2016, 11:39

andrioke wrote:Dear papaji

Mau bertanya bagaimana mengobati penyakit marek untuk ayam yang telah terlanjur terkena ? lalu apakah ada vaksinnya ? saya sudah tanya beberapa poultryshop mereka tidak menyediakan vaksin untuk penyakit marek.

Ciri penyakit yang menyerang ayam saya di kandang terindikasi marek .

Ciri :- mata ayam masih terlihat segar ( tidak ada tanda tanda ngantuk).
- Ayam diare (berak putih atau hijau)
- Muka pucat
- tapi masih mampu makan sendiri (nafsu makan lumayan bagus)
- Badan sangat kurus seperti ayam yang kekurangan cairan.
- Untuk kasus tertentu ada yang sampai lumpuh.
- masa inkubasi cukup lama (awal terserang terkadang tidak seperti sakit)
- Tidak mempan menggunakan antibiotik.
- Pernah saya menyembelih ayam yang terkena penyakit tersebut, hati dan ampelanya membengkak, dan ada seperti tumor di jaringan ususnya
- Untuk kasus yang berhasil sembuh ayam tidak akan bisa dipakai kembali karena struktur   berdirinya saja sudah tidak benar, terkadang juga keluar benjolan - benjolan kecil di wajah ayam tersebut.

Mohon sharing teman teman papaji yang pernah menangani penyakit seperti itu ? atau info di mana saya bisa mendapatkan vaksin untuk penyakit tersebut (marek)...

Terima kasih.

Maaf rekan2 senior,penyakit marek ni penyebabnya apa?
Maaf klo sy kurang faham,maklum pemula. Very Happy
hamsyah nur
hamsyah nur
Sersan
Sersan

Jumlah posting : 60
Join date : 20.10.15
Lokasi : JAKARTA

Kembali Ke Atas Go down

Penyakit Marek "pengobatan dan vaksinnya" ? Empty Re: Penyakit Marek "pengobatan dan vaksinnya" ?

Post  ayam pemula Fri 15 Jan 2016, 11:40

ooo....yg kyk gitu namanya penyakit marek to, baru tahu malah. study study
ayam pemula
ayam pemula
Kapten
Kapten

Jumlah posting : 394
Join date : 06.10.15
Lokasi : solo-semarang

Kembali Ke Atas Go down

Penyakit Marek "pengobatan dan vaksinnya" ? Empty Re: Penyakit Marek "pengobatan dan vaksinnya" ?

Post  Sponsored content


Sponsored content


Kembali Ke Atas Go down

Kembali Ke Atas

- Similar topics

 
Permissions in this forum:
Anda tidak dapat menjawab topik