Anak Ayam di sekitar mata bengkak, berair dan bersin-bersin
2 posters
Halaman 1 dari 1
Anak Ayam di sekitar mata bengkak, berair dan bersin-bersin
Tolong dong senior papaji saya lagi bingung anak ayam umur +- 2 bulan terserang penyakit disekitar mata bengkak, mata di garuk-garuk terus, mata keluar air dan bersin-bersin.
minta bantuannya kakak-kakak papaji mungkin ada solusi obat yang cocok.
minta bantuannya kakak-kakak papaji mungkin ada solusi obat yang cocok.
Re: Anak Ayam di sekitar mata bengkak, berair dan bersin-bersin
Orang luar negeri biasa menyebut penyakit ini "snot" masbro. Kakak sarankan diberi obat untuk snot seperti tetrachlore, atau obat lain yang sejenis. Kemudian di minumnya diberikan vitamin, seperti vita chick dll. Demikian saran kakak. Salam..
topanbadai- Registered Sellers
- Jumlah posting : 658
Join date : 07.09.10
Age : 51
Lokasi : Banda Aceh
Re: Anak Ayam di sekitar mata bengkak, berair dan bersin-bersin
Oya, ada yang ketinggalan. Saran kakak sebaiknya ayam yang sakit dipisahkan agar tidak menulari yang lain
topanbadai- Registered Sellers
- Jumlah posting : 658
Join date : 07.09.10
Age : 51
Lokasi : Banda Aceh
Re: Anak Ayam di sekitar mata bengkak, berair dan bersin-bersin
oh..topanbadai wrote:Oya, ada yang ketinggalan. Saran kakak sebaiknya ayam yang sakit dipisahkan agar tidak menulari yang lain
namanya penyakit snot, iya nanti saya coba cari obatnya dan saya pisahkan dari temen-temennya biar mandiri.hehe
trims kakak infona sangat membantu langsung dicoba biar cpet sehat.
Similar topics
» Anak Ayam Bersin-bersin
» cara mengobati flu dan bersin bersin pada ayam aduan
» habis di abar ayam bersin-bersin dan ingusan
» Muka ayam bengkak, mata berair nafsu makan hilang dan berak hijau berair
» ayam bersin-bersin, mati
» cara mengobati flu dan bersin bersin pada ayam aduan
» habis di abar ayam bersin-bersin dan ingusan
» Muka ayam bengkak, mata berair nafsu makan hilang dan berak hijau berair
» ayam bersin-bersin, mati
Halaman 1 dari 1
Permissions in this forum:
Anda tidak dapat menjawab topik