PAPAJI Forum
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

+5
gerimis
Jagonantang
klawu wiring
Hendro
iyang
9 posters

Halaman 1 dari 2 1, 2  Next

Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  iyang Sat 19 May 2012, 12:50

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian


untuk melakukan perjalanan yang panjang...


Menunggu suatu perjalanan...


Yang kita selalu menghindar darinya...




Dan TIKET perjalanan tanpa kita pesan...


Sudah dibooking dengan GRATIS


Dan kita mau tidak mau akan mengikuti perjalanan tersebut.
Berikut ini TIKET yang telah dibooking buat kita:


=====================================



INFO PERJALANAN MANUSIA


=====================================




IDENTITAS PENUMPANG:






Nama : Manusia



Tempat Asal : Tanah






Alamat : Planet Bumi



--------------------------------------------------------------------------






KETERANGAN PERJALANAN :



Terminal Keberangkatan : Dunia




Transit : Alam Qubur






Terminal Kedatangan : Padang Mahsyar



Tujuan Akhir : Surga / Neraka






Jam Keberangkatan : 'Surprise'

Check In: Akan dilakukan oleh Malaikat Maut.Barang Bawaan yang diijinkan :


1. Kain kafan


2. Iman


3. Amal Shalih




Barang yang boleh datang menyusul :


1. Shodaqah jariyah


2. Ilmu yang bermanfaat




3. Do'a anak yang sholeh



----------------------------------------------------------------------------
selamat siang selamat beraktifitas
iyang
iyang
Premium member
Premium member

Jumlah posting : 703
Join date : 09.03.10
Age : 51
Lokasi : Tarumajaya Bekasi, 085714907816

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Lobang.....tujuan hidup dan mati manusia

Post  Hendro Sat 19 May 2012, 16:49

.................LUBANG........satu kata itulah yang sebenarnya dicari dan dibutuhkan oleh setiap manusia mulai lahir hingga ajal................

Ketika lahir normalnya lewat lubang rahim (kecuali caesar tetap juga lewat perut yang dilubangi)
Setelah lahir bernafas melalui lubang hidung (sekalipun pesek tetap berlubang)
Makan dan minum lewat lubang mulut
Buang air juga lewat lubang pembuangan (kecuali sakit harus dibuatkan kateter lewat lubang dari perut)
Bereproduksipun yang dicari juga lubang
Masuk rumah lazimnya lewat lubang pintu (kecuali maling lewat lubang jendela)
Dan ketika ajal menjemput kita juga akan dimasukkan lubang pemakaman

...............LUBANG adalah hakekat kehidupan hingga kematian tanpa lubang maka tidak ada kehidupan.......ke...ke...ke...ke..... Laughing Laughing Laughing clown

Hendro
moderator
moderator

Jumlah posting : 7357
Join date : 06.08.09
Age : 55
Lokasi : Semarang

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  klawu wiring Sun 20 May 2012, 16:51

kok bingung Rolling Eyes
nyambungin tulisan awal dan setelahnya Smile

wes diatur sing penak wae Smile
klawu wiring
klawu wiring
Kolonel
Kolonel

Jumlah posting : 685
Join date : 25.01.12

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  Hendro Sun 20 May 2012, 17:43

klawu wiring wrote:kok bingung Rolling Eyes
nyambungin tulisan awal dan setelahnya Smile

wes diatur sing penak wae Smile

Nggak usah bingung mas cukup dibaca judulnya saja pasti nyambung.......hidup hanya sebuah penantian dan yang dinanti itu tidak lepas dari yang namanya lubang...ke...ke...ke..ke... Laughing Laughing Laughing nyambung kan ?...... clown

Hendro
moderator
moderator

Jumlah posting : 7357
Join date : 06.08.09
Age : 55
Lokasi : Semarang

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  Jagonantang Sat 26 May 2012, 13:53

jiah,....begitulah makna singkat suatu perjalanan hidup menungso dari kacamata sebagian orang yang telah disampaikan lagi oleh P Iyang dan P Hendro.

Namun begitu masih banyak perumpamaan perumpamaan, baik yang sifatnya serius ataupun yang plesetan.

Jadi menurut teman teman apa yang harus kita lakukan dalam hidup yang kata orang ini cuma sebentar. ?

Stop! saya bukan ingin menggiring kepada arti hidup dan kehidupan yang sudah sering kita dengar dari ceramah agama, tapi kita menyampaikan pandangan menurut diri sendiri, berupa ungkapan perasaan saat kita menuliskannya.

Umpama ; hidup ini kan cuma sandiwara, kita diciptakan menjadi dan menjalani perannya masing masing, sebelum akhirnya pengatur laku melihat naskah, bahwa peran kita telah usai?

Ayolah,...jangan terlalu serius,....hidup adalah plesetan, maka berusahalah untuk tidak sering kepleset!
Jagonantang
Jagonantang
Premium member
Premium member

Jumlah posting : 1856
Join date : 15.08.08
Lokasi : pondok kelapa,jakarta timur

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  gerimis Sat 26 May 2012, 19:20

[quote="Jagonantang"]jiah,....begitulah makna singkat suatu perjalanan hidup menungso dari kacamata sebagian orang yang telah disampaikan lagi oleh P Iyang dan P Hendro.

Namun begitu masih banyak perumpamaan perumpamaan, baik yang sifatnya serius ataupun yang plesetan.

Jadi menurut teman teman apa yang harus kita lakukan dalam hidup yang kata orang ini cuma sebentar. ?

Stop! saya bukan ingin menggiring kepada arti hidup dan kehidupan yang sudah sering kita dengar dari ceramah agama, tapi kita menyampaikan pandangan menurut diri sendiri, berupa ungkapan perasaan saat kita menuliskannya.

Umpama ; hidup ini kan cuma sandiwara, kita diciptakan menjadi dan menjalani perannya masing masing, sebelum akhirnya pengatur laku melihat naskah, bahwa peran kita telah usai?

Ayolah,...jangan terlalu serius,....hidup adalah plesetan, maka berusahalah untuk tidak sering kepleset!
[/quote

kulit pisang...kali kepeleset...hehehehe....
gerimis
gerimis
Premium member
Premium member

Jumlah posting : 332
Join date : 01.02.10
Age : 42
Lokasi : jakarta

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  Jagonantang Sat 26 May 2012, 21:16

[quote="gerimis"]
Jagonantang wrote:
[/quote

kulit pisang...kali kepeleset...hehehehe....
jiah ini lagi,......repot repot nampang cuma mo ngomong kulit pisang.
neh,...buat loe coy,...hidup itu untuk nampang, mejeng en narsis,.....kapan lagi, selagi masih enak dilihat,....ngeceng terusssssss,.....
Jagonantang
Jagonantang
Premium member
Premium member

Jumlah posting : 1856
Join date : 15.08.08
Lokasi : pondok kelapa,jakarta timur

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  cak nur Sat 26 May 2012, 21:23

[quote="Jagonantang"]
gerimis wrote:
Jagonantang wrote:
[/quote

kulit pisang...kali kepeleset...hehehehe....
jiah ini lagi,......repot repot nampang cuma mo ngomong kulit pisang.
neh,...buat loe coy,...hidup itu untuk nampang, mejeng en narsis,.....kapan lagi, selagi masih enak dilihat,....ngeceng terusssssss,.....

wala kholaqtul jinna wal insa illa liya'budun,...

Artinya kira-kira begini :
"tidak aku ciptakan jin dan manusia itu buat narungkan ayam melulu,....."

Very Happy Very Happy Very Happy
cak nur
cak nur
Registered Sellers
Registered Sellers

Jumlah posting : 2502
Join date : 10.02.10
Age : 57
Lokasi : PASURUAN. 085204243643 / 085785628857

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  untul fight Sat 26 May 2012, 21:34

Jagonantang wrote:jiah,....begitulah makna singkat suatu perjalanan hidup menungso dari kacamata sebagian orang yang telah disampaikan lagi oleh P Iyang dan P Hendro.

Namun begitu masih banyak perumpamaan perumpamaan, baik yang sifatnya serius ataupun yang plesetan.

Jadi menurut teman teman apa yang harus kita lakukan dalam hidup yang kata orang ini cuma sebentar. ?

Stop! saya bukan ingin menggiring kepada arti hidup dan kehidupan yang sudah sering kita dengar dari ceramah agama, tapi kita menyampaikan pandangan menurut diri sendiri, berupa ungkapan perasaan saat kita menuliskannya.

Umpama ; hidup ini kan cuma sandiwara, kita diciptakan menjadi dan menjalani perannya masing masing, sebelum akhirnya pengatur laku melihat naskah, bahwa peran kita telah usai?

Ayolah,...jangan terlalu serius,....hidup adalah plesetan, maka berusahalah untuk tidak sering kepleset!


Life is from the hand to the mouth, nyari beras merah doangan kata org serpong
Lebih dari itu hidup bagaikan menjalani airan demi airan. Bukan seberapa pandai anda bersolah atau seberapa kuat anda menadah pukul, tapi lebih kepada seberapa besar anda bermental.
Walaupun didunia cuma berperan sebagai untulan, maka jadilah untulan yg profesional wkwkwk..
Salam Fight!
untul fight
untul fight
Sersan
Sersan

Jumlah posting : 119
Join date : 22.03.12
Lokasi : rumpin bogor - serpong tangerang

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  Jagonantang Sat 26 May 2012, 22:50

untul fight wrote:
Jagonantang wrote:jiah,....begitulah makna singkat suatu perjalanan hidup menungso dari kacamata sebagian orang yang telah disampaikan lagi oleh P Iyang dan P Hendro.

Umpama ; hidup ini kan cuma sandiwara, kita diciptakan menjadi dan menjalani perannya masing masing, sebelum akhirnya pengatur laku melihat naskah, bahwa peran kita telah usai?

Ayolah,...jangan terlalu serius,....hidup adalah plesetan, maka berusahalah untuk tidak sering kepleset!


Life is from the hand to the mouth, nyari beras merah doangan kata org serpong
Lebih dari itu hidup bagaikan menjalani airan demi airan. Bukan seberapa pandai anda bersolah atau seberapa kuat anda menadah pukul, tapi lebih kepada seberapa besar anda bermental.
Walaupun didunia cuma berperan sebagai untulan, maka jadilah untulan yg profesional wkwkwk..
Salam Fight!
mantapppp,...cermin orang yang pintar dan pede!
peran sbagai untulan sudah ancur ati ngebayangin, kayanya lebih pilih berperan jadi korokan, diselipin di kuping, kadang dirambut,....klo kelupaan anyut kbawa air.
Jagonantang
Jagonantang
Premium member
Premium member

Jumlah posting : 1856
Join date : 15.08.08
Lokasi : pondok kelapa,jakarta timur

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  Jagonantang Sat 26 May 2012, 22:53

[quote="cak nur"]
Jagonantang wrote:
gerimis wrote:
Jagonantang wrote:
[/quote

kulit pisang...kali kepeleset...hehehehe....
jiah ini lagi,......repot repot nampang cuma mo ngomong kulit pisang.
neh,...buat loe coy,...hidup itu untuk nampang, mejeng en narsis,.....kapan lagi, selagi masih enak dilihat,....ngeceng terusssssss,.....

wala kholaqtul jinna wal insa illa liya'budun,...

Artinya kira-kira begini :
"tidak aku ciptakan jin dan manusia itu buat narungkan ayam melulu,....."

Very Happy Very Happy Very Happy
betul,....skali kali ngadu ikan cupang atau jangkrik,....
kwakkkk,.....
Jagonantang
Jagonantang
Premium member
Premium member

Jumlah posting : 1856
Join date : 15.08.08
Lokasi : pondok kelapa,jakarta timur

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  herikris haidar Sat 26 May 2012, 23:11

Betul sekali namun yang terpenting adalah mengisi dan menjalaninya sebelum penantian itu datang sebab apabila penantian itu tlah datang kita harus bisa mempertanggung jawabkannya.

Masa2 penantian adalah dejavu, apa yang tlah kita perbuat dimasa lalu akan terulang dan kita alami dimasa yang akan datang.
Hari ini adalah masa lalu bagi masa yang akan datang, jadi apabila kita ingin mendapatkan kebaikan dimasa depan maka berbuat baiklah dimasa masa sekarang. jikalau ingin dipercaya dan dihormati dimasa depan maka berusahalah untuk jujur dan menghormati orang lain dimulai dari sekarang. jikalau kelak ingin melihat dan merasakan nikmatnya surga maka ciptakanlah 'surga' buat orang lain selagi kita mampu dan bisa... mulailah semua dari sekarang!

salam mulai dari sekarang Cool
herikris haidar
herikris haidar
Premium member
Premium member

Jumlah posting : 976
Join date : 02.07.11
Age : 48
Lokasi : jati sampurna, bekasi

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  iyang Sat 26 May 2012, 23:14

di kamar jadilah suami yg baik, di rumah jadilah ayah yg baik, di kantor jadilah karyawan yg baik, di kalangan jadilah botoh yg baik, log in ke papaji jadilah member yg baik. Niscaya hidup akan selamat
iyang
iyang
Premium member
Premium member

Jumlah posting : 703
Join date : 09.03.10
Age : 51
Lokasi : Tarumajaya Bekasi, 085714907816

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  herikris haidar Sat 26 May 2012, 23:27

iyang wrote:di kamar jadilah suami yg baik, di rumah jadilah ayah yg baik, di kantor jadilah karyawan yg baik, di kalangan jadilah botoh yg baik, log in ke papaji jadilah member yg baik. Niscaya hidup akan selamat
Tepat sekali mas iyang namun baik menurut saya adalah bukan berarti NURUT, MANUT dan NUNUT tapi lebih dari itu harus punya dasar dan landasan KETEGASAN yang mana harus berani mengatakan salah kalau memang itu salah walaupun terkadang getir dan pahit imbas yang diterima dan dirasakan serta pedas kala terucap!

salam ketegasan Cool

herikris haidar
herikris haidar
Premium member
Premium member

Jumlah posting : 976
Join date : 02.07.11
Age : 48
Lokasi : jati sampurna, bekasi

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  iyang Sat 26 May 2012, 23:34

herikris haidar wrote:
iyang wrote:di kamar jadilah suami yg baik, di rumah jadilah ayah yg baik, di kantor jadilah karyawan yg baik, di kalangan jadilah botoh yg baik, log in ke papaji jadilah member yg baik. Niscaya hidup akan selamat
Tepat sekali mas iyang namun baik menurut saya adalah bukan berarti NURUT, MANUT dan NUNUT tapi lebih dari itu harus punya dasar dan landasan KETEGASAN yang mana harus berani mengatakan salah kalau memang itu salah walaupun terkadang getir dan pahit imbas yang diterima dan dirasakan serta pedas kala terucap!

salam ketegasan Cool

benar mas memang baik tdk sama dgn nurut, manut, nunut seperti sabar bukan berarti pasrah
iyang
iyang
Premium member
Premium member

Jumlah posting : 703
Join date : 09.03.10
Age : 51
Lokasi : Tarumajaya Bekasi, 085714907816

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  herikris haidar Sat 26 May 2012, 23:37

iyang wrote:
herikris haidar wrote:
iyang wrote:di kamar jadilah suami yg baik, di rumah jadilah ayah yg baik, di kantor jadilah karyawan yg baik, di kalangan jadilah botoh yg baik, log in ke papaji jadilah member yg baik. Niscaya hidup akan selamat
Tepat sekali mas iyang namun baik menurut saya adalah bukan berarti NURUT, MANUT dan NUNUT tapi lebih dari itu harus punya dasar dan landasan KETEGASAN yang mana harus berani mengatakan salah kalau memang itu salah walaupun terkadang getir dan pahit imbas yang diterima dan dirasakan serta pedas kala terucap!

salam ketegasan Cool

benar mas memang baik tdk sama dgn nurut, manut, nunut seperti sabar bukan berarti pasrah
Setuju banget mas Cool
herikris haidar
herikris haidar
Premium member
Premium member

Jumlah posting : 976
Join date : 02.07.11
Age : 48
Lokasi : jati sampurna, bekasi

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  untul fight Sat 26 May 2012, 23:48



Life is from the hand to the mouth, nyari beras merah doangan kata org serpong
Lebih dari itu hidup bagaikan menjalani airan demi airan. Bukan seberapa pandai anda bersolah atau seberapa kuat anda menadah pukul, tapi lebih kepada seberapa besar anda bermental.
Walaupun didunia cuma berperan sebagai untulan, maka jadilah untulan yg profesional wkwkwk..
Salam Fight![/quote]
mantapppp,...cermin orang yang pintar dan pede!
peran sbagai untulan sudah ancur ati ngebayangin, kayanya lebih pilih berperan jadi korokan, diselipin di kuping, kadang dirambut,....klo kelupaan anyut kbawa air.[/quote]

Wkwkwk...asal jgn ketinggalan dikerongkongan ayam bang!
Satu pantun buat bang Jagonantang :

Kesemarang lewatin bantul (apa kebalik ya, tau ah)
Mogok dijalan tolong bantuin
Untul bukan sembarang untul
Gope gope mah ane jabanin
(Maksaaaaa!)

Kembali ke topik, bener kata bang iyang ini cuma penantian lho tp bukan brarti nunggu doangan bukan juga menanti dgn berani tanpa persiapan alias NEKAT. Ngadu aja seribu persiapan wkwkwk...

Yah kita hidup pan dari lubang ke lubang kata pak hendro, tp apa yg udah diperbuat sblm menuju lubang berikutnya itu yg terpenting (busyet dah ky org bener gw). Sapa yg berani jamin lady gaga masuk neraka? Surga neraka itu hak pencipta kan manusia cuma wayang dimana ketentuannya udah ketuk palu. Ibarat ngadu ayam klo dah tau hasil maka prosesnya ga lagi menarik. Hidup ayam!
untul fight
untul fight
Sersan
Sersan

Jumlah posting : 119
Join date : 22.03.12
Lokasi : rumpin bogor - serpong tangerang

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  untul fight Sat 26 May 2012, 23:54

herikris haidar wrote:
iyang wrote:
herikris haidar wrote:
iyang wrote:di kamar jadilah suami yg baik, di rumah jadilah ayah yg baik, di kantor jadilah karyawan yg baik, di kalangan jadilah botoh yg baik, log in ke papaji jadilah member yg baik. Niscaya hidup akan selamat
Tepat sekali mas iyang namun baik menurut saya adalah bukan berarti NURUT, MANUT dan NUNUT tapi lebih dari itu harus punya dasar dan landasan KETEGASAN yang mana harus berani mengatakan salah kalau memang itu salah walaupun terkadang getir dan pahit imbas yang diterima dan dirasakan serta pedas kala terucap!

salam ketegasan Cool

benar mas memang baik tdk sama dgn nurut, manut, nunut seperti sabar bukan berarti pasrah
Setuju banget mas Cool

Setujuuu, nambahin atau ngerucutin : jadilah penjual dan pembeli yg baik, yg blm ada dana jadilah penonton yg baik hehe
untul fight
untul fight
Sersan
Sersan

Jumlah posting : 119
Join date : 22.03.12
Lokasi : rumpin bogor - serpong tangerang

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  mas Joko aja ah... Sun 27 May 2012, 08:14

Saking bagusnya kata-kata anda, maka saya sampai tidak bisa berkata-kata...
mas Joko aja ah...
mas Joko aja ah...
Kapten
Kapten

Jumlah posting : 325
Join date : 29.08.09
Lokasi : kendal jawa tengah

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  Jagonantang Sun 27 May 2012, 10:05

herikris haidar wrote:Betul sekali namun yang terpenting adalah mengisi dan menjalaninya sebelum penantian itu datang sebab apabila penantian itu tlah datang kita harus bisa mempertanggung jawabkannya.

Masa2 penantian adalah dejavu, apa yang tlah kita perbuat dimasa lalu akan terulang dan kita alami dimasa yang akan datang.
Hari ini adalah masa lalu bagi masa yang akan datang, jadi apabila kita ingin mendapatkan kebaikan dimasa depan maka berbuat baiklah dimasa masa sekarang. jikalau ingin dipercaya dan dihormati dimasa depan maka berusahalah untuk jujur dan menghormati orang lain dimulai dari sekarang. jikalau kelak ingin melihat dan merasakan nikmatnya surga maka ciptakanlah 'surga' buat orang lain selagi kita mampu dan bisa... mulailah semua dari sekarang!

salam mulai dari sekarang Cool
so, intinya hidup adalah menghargai waktu yang diberikan, mengisinya dengan menciptakan sorganya sendiri berupa perbuatan yang menurut orang lain juga baik.....begitu kira kira mas herikris?
Jagonantang
Jagonantang
Premium member
Premium member

Jumlah posting : 1856
Join date : 15.08.08
Lokasi : pondok kelapa,jakarta timur

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  Jagonantang Sun 27 May 2012, 10:07

iyang wrote:di kamar jadilah suami yg baik, di rumah jadilah ayah yg baik, di kantor jadilah karyawan yg baik, di kalangan jadilah botoh yg baik, log in ke papaji jadilah member yg baik. Niscaya hidup akan selamat
inilah repotnya p Iyang,.......baik buat yang satu, blm tentu baik buat orang lain. baik buat sendiri, bisa jadi ngeselin menurut orang lain.


Terakhir diubah oleh Jagonantang tanggal Sun 27 May 2012, 10:28, total 2 kali diubah
Jagonantang
Jagonantang
Premium member
Premium member

Jumlah posting : 1856
Join date : 15.08.08
Lokasi : pondok kelapa,jakarta timur

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  Jagonantang Sun 27 May 2012, 10:23

untul fight wrote:

Kembali ke topik, bener kata bang iyang ini cuma penantian lho tp bukan brarti nunggu doangan bukan juga menanti dgn berani tanpa persiapan alias NEKAT. Ngadu aja seribu persiapan wkwkwk...

Yah kita hidup pan dari lubang ke lubang kata pak hendro, tp apa yg udah diperbuat sblm menuju lubang berikutnya itu yg terpenting (busyet dah ky org bener gw). Sapa yg berani jamin lady gaga masuk neraka? Surga neraka itu hak pencipta kan manusia cuma wayang dimana ketentuannya udah ketuk palu. Ibarat ngadu ayam klo dah tau hasil maka prosesnya ga lagi menarik. Hidup ayam!
kalau boleh disimpulkan, mas untul fight lebih memilih perumpamaan 'hidup adalah sebuah perjalanan' yang kita sendiri tidak yakin akan berakhir dimana?
sumpe d, gw suka gaya bahasa loe!





Jagonantang
Jagonantang
Premium member
Premium member

Jumlah posting : 1856
Join date : 15.08.08
Lokasi : pondok kelapa,jakarta timur

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  untul fight Sun 27 May 2012, 10:30

Bener bang jagonantang, membosankan katanya bagi sebagian org...
Tapi apalah artinya penantian 65-70 taun klo imbalannya kekal abadi di 'sana' ya gak?
Ibarat hobi ayam dgn modal cekak kaya aye, maka jd kuthukers adalah solusi krna kudu
Nunggu berbulan2 buat metik hasilnya (itu jg klo kaga mati). So enjoy ajalah..

(Punya 4 ekor pitik trah dragon, dan msh nunggu kbr pitik birma dr bang Surya27 wkwkwk)
untul fight
untul fight
Sersan
Sersan

Jumlah posting : 119
Join date : 22.03.12
Lokasi : rumpin bogor - serpong tangerang

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  untul fight Sun 27 May 2012, 10:41

Jagonantang wrote:
iyang wrote:di kamar jadilah suami yg baik, di rumah jadilah ayah yg baik, di kantor jadilah karyawan yg baik, di kalangan jadilah botoh yg baik, log in ke papaji jadilah member yg baik. Niscaya hidup akan selamat
inilah repotnya p Iyang,.......baik buat yang satu, blm tentu baik buat orang lain. baik buat sendiri, bisa jadi ngeselin menurut orang lain.

Jgn repot2 lah bang (maap bang iyang sy nyerobot) pd dasarnya baik dan buruk itu udah built in saat kita diciptakan dlm bentuk hati nurani masalahnya memiliki hati nurani tdk sama dgn menggunakannya. So santai sajalah...wkwkwk

Org bener aja jd omongan apalg org salah, buat org2 benar dan jujur diluar sana tenang aja kaga usah gerasak gerusuk karena kebenaran punya jalan sendiri untuk membeberkan
untul fight
untul fight
Sersan
Sersan

Jumlah posting : 119
Join date : 22.03.12
Lokasi : rumpin bogor - serpong tangerang

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  Jagonantang Sun 27 May 2012, 10:44

untul fight wrote:Bener bang jagonantang, membosankan katanya bagi sebagian org...
Tapi apalah artinya penantian 65-70 taun klo imbalannya kekal abadi di 'sana' ya gak?
Ibarat hobi ayam dgn modal cekak kaya aye, maka jd kuthukers adalah solusi krna kudu
Nunggu berbulan2 buat metik hasilnya (itu jg klo kaga mati). So enjoy ajalah..

(Punya 4 ekor pitik trah dragon, dan msh nunggu kbr pitik birma dr bang Surya27 wkwkwk)
klo yang ini bukan definisi hidup, tapi salah satu cara mengisi perjalanan hidup,.....
berupa [b]curhatttttt,........kwakkkkkkl[b]
Jagonantang
Jagonantang
Premium member
Premium member

Jumlah posting : 1856
Join date : 15.08.08
Lokasi : pondok kelapa,jakarta timur

Kembali Ke Atas Go down

Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian Empty Re: Hidup ini sebenarnya seperti sebuah penantian

Post  Sponsored content


Sponsored content


Kembali Ke Atas Go down

Halaman 1 dari 2 1, 2  Next

Kembali Ke Atas

- Similar topics

 
Permissions in this forum:
Anda tidak dapat menjawab topik